Penerbit: Teknik Geodesi dan Geomatika, Universitas Lampung
P-ISSN:
E-ISSN: 27769283
DOI: https://doi.org/10.36982/jtg.v13i02
Fakultas Teknik Teknik (semua kategori) Arsitektur
Artikel (12)
PENERAPAN METODE LEAST SQUARE UNTUK PERAMALAN KENAIKAN MUKA AIR LAUT MENGGUNAKAN DATA PASANG SURUT DI STASIUN ANCOL KOTA JAKARTA
Kota Jakarta merupakan salah satu kota yang rentan terhadap kenaikan muka air laut. Wilayah Jakarta sebagian besar berada di bawah permukaan laut, dan sebagian besar daerahnya sudah mengalami penurunan tanah (subsidence) yang salah satunya disebabkan oleh pengeboran air tanah yang berlebihan. Kombin...
Datum: Journal of Geodesy and Geomatics; Vol. 4 No. 2 (2024): Jurnal Datum Geodesi dan Geomatika; 24-31 | 2025
KAJIAN HUBUNGAN LUAS LAHAN VEGETASI TEGAKAN DI KOTA BANDAR LAMPUNG TERHADAP NILAI KONSENTRASI NITROGEN DIOKSIDA (NO2) MENGGUNAKAN PENGINDERAAN JAUH
Kota Bandar Lampung mengalami peningkatan jumlah penduduk dari tahun ke tahun berdasarkan data yang berasal dari Badan Pusat Statistika (BPS) Provinsi Lampung. Jumlah penduduk Kota Bandar Lampung pada tahun 2018 dan 2023 adalah sebesar 1.033.803 jiwa dan 1.100.109 jiwa. Peningkatan jumlah penduduk m...
Datum: Journal of Geodesy and Geomatics; Vol. 4 No. 2 (2024): Jurnal Datum Geodesi dan Geomatika; 1-9 | 2025