Penerbit: Fakultas Teknik
P-ISSN: 23030577
E-ISSN: 28307062
DOI: 10.23960/jitet
Fakultas Teknik Teknik (semua kategori) Teknik Listrik dan Elektro
Artikel (600)
ANALISIS TINGKAT KEGUNAAN APLIKASI LINE DENGAN PENDEKATAN SYSTEM USABILITY SCALE (SUS)
Kemajuan dalam inovasi komunikasi telah memperluas keberagaman aplikasi informasi instan, termasuk LINE. Dalam konteks komunikasi digital, kemudahan penggunaan aplikasi mungkin merupakan perspektif penting yang memengaruhi kenyamanan dan kepuasan klien. Meskipun demikian, masih ada batasan dalam mem...
Jurnal Informatika dan Teknik Elektro Terapan; Vol. 13 No. 2 (2025) | 2025
PERANCANGAN SISTEM LAPORAN KERJA DIGITAL BERBASIS WEB DI DPMPTSP KOTA BANDUNG
Teknologi digital berperan penting dalam meningkatkan efisiensi pelayanan publik. Mal Pelayanan Publik (MPP) Kota Bandung masih menggunakan sistem pelaporan kinerja secara manual, yang menyebabkan inefisiensi, kesulitan dalam monitoring kinerja pegawai, serta kurangnya transparansi dalam penyajian l...
Jurnal Informatika dan Teknik Elektro Terapan; Vol. 13 No. 2 (2025) | 2025
ANALISIS PENGALAMAN PENGGUNA PADA PROTOTIPE APLIKASI MOBILE CRYPTO WALLET TOROGRIZZ MENGGUNAKAN METODE SYSTEM USABILITY SCALE (SUS)
Abstrak. Penelitian ini menganalisis pengalaman pengguna pada aplikasi mobile crypto wallet ToroGrizz melalui metode pengujian System Usability Scale (SUS). Studi fokus pada evaluasi antarmuka pengguna meliputi enam fitur utama: pembuatan dompet, impor dompet, beranda, pertukaran token, riwayat tran...
Jurnal Informatika dan Teknik Elektro Terapan; Vol. 13 No. 2 (2025) | 2025
PERANCANGAN WEBSITE UNTUK PREDIKSI JUMLAH PENGELUARAN MAHASISWA BERBASIS FRAMEWORK STREAMLIT
Pengeluaran mahasiswa Generasi Z cenderung meningkat akibat kemudahan akses teknologi dan tren belanja online, yang dipengaruhi oleh fenomena Fear of Missing Out (FOMO) dan gaya hidup hedonis. Untuk membantu mahasiswa dalam mengelola keuangan mereka, penelitian ini merancang website berbasis Streaml...
Jurnal Informatika dan Teknik Elektro Terapan; Vol. 13 No. 2 (2025) | 2025
ANALISIS SAIFI DAN SAIDI SEBAGAI INDEKS KEANDALAN PADA GARDU INDUK KUTA MENGGUNAKAN METODE SECTION TECHNIQUE AND FAILURE MODE EFFECT & ANALYSIS (FMEA)
Abstrak. Keandalan adalah nilai yang diukur melalui menggunakan parameter tertentu. Dalam sistem distribusi keandalan dapat diartikan sebagai kemampuan sistem dalam menyalurkan energi listrik secara optimal. Penelitian ini menganalisis tingkat keandalan sistem distribusi di Gardu Induk Kuta, yang te...
Jurnal Informatika dan Teknik Elektro Terapan; Vol. 13 No. 2 (2025) | 2025
ANALISIS USABILITY PADA GAME MOBILE GROWTOPIA MENGGUNAKAN METODE SYSTEM USABILITY SCALE (SUS)
Growtopia adalah salah satu game sandbox multipemain yang memiliki komunitas yang besar dan terus berkembang. Game ini menawarkan berbagai fitur seperti perdagangan, pembangunan dunia, dan interaksi sosial yang luas. Namun, terlepas dari kepopulerannya, tingkat kegunaan dan kenyamanan pengguna dalam...
Jurnal Informatika dan Teknik Elektro Terapan; Vol. 13 No. 2 (2025) | 2025
PENGEMBANGAN APLIKASI E-ARSIP BERBASIS WEB DENGAN METODE EXTREME PROGRAMMING PADA RUMAH BUMN TASIKMALAYA
Pengelolaan arsip yang efektif penting untuk memastikan kemudahan akses dan keamanan dokumen. Rumah BUMN Tasikmalaya masih mengandalkan sistem manual dalam pengarsipan, sehingga berisiko mengalami kesalahan pencatatan, duplikasi data, serta kesulitan pencarian dokumen. Penelitian ini bertujuan meran...
Jurnal Informatika dan Teknik Elektro Terapan; Vol. 13 No. 2 (2025) | 2025
UJI KEMUDAHAN PENGGUNAAN WATTPAD: STUDI USABILITY UNTUK PENGGUNA BARU DENGAN METODE SUS
Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi tingkat kemudahan penggunaan aplikasi Wattpad bagi pengguna baru. Wattpad merupakan platform yang menampilkan berbagai cerita populer, namun penting untuk mengkaji apakah platform ini benar-benar bermanfaat bagi penggunanya. Metode System Usability Scale (...
Jurnal Informatika dan Teknik Elektro Terapan; Vol. 13 No. 2 (2025) | 2025
PEMANFAATAN ALGORITMA K-MEANS DALAM ANALISIS DATA PENJUALAN TOKO BUYUNG UPIK JS DI LAZADA
Banyaknya produk yang dijual oleh Toko Buyung Upik JS di Lazada menimbulkan kesulitan dalam menentukan produk yang laku dan kurang laku, sehingga terjadi ketidakseimbangan stok, seperti kelebihan pada produk yang kurang diminati dan kekurangan pada produk yang populer. Penelitian ini bertujuan menge...
Jurnal Informatika dan Teknik Elektro Terapan; Vol. 13 No. 2 (2025) | 2025
PERANCANGAN USER INTERFACE APLIKASI MOBILE MEMBERSHIP GYM DENGAN MENGGUNAKAN METODE DESIGN THINKING
Aplikasi membership gym berbasis mobile semakin dibutuhkan untuk meningkatkan pengalaman pengguna dan efisiensi manajemen gym. Penelitian ini menggunakan pendekatan Design Thinking yang terdiri dari lima tahap: Empathize, Define, Ideate, Prototype, dan Test. Melalui penelitian ini, ditemukan bahwa p...
Jurnal Informatika dan Teknik Elektro Terapan; Vol. 13 No. 2 (2025) | 2025