Penerbit: Department of Physics, Faculty of Mathematics and Natural Science, University of Lampung
P-ISSN: 2303-016X
E-ISSN: 2549-1156
DOI: https://doi.org/10.23960/jtaf
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Fisika dan Astronomi Arsitektur
Artikel (42)
Pengaruh CaCl2 Terhadap Ukuran Partikel Nanotitania Dari Titanium Isopropoksida
Telah dilakukan sintesis dan karakterisasi nanotitania (TiO2) dengan metode sol-gel.Titanium isopropoksida (TTIP) dan CaCl2 dicampur dengan methanol. Desain mikrostruktur dilakukan dengan variasi CaCl2adalah masing-masing 0,06; 0,08; 0,10; 0,11; 0,12 M. Kalsinasi dilakukan pada 400oCselama 10 jam.Ka...
Jurnal Teori dan Aplikasi Fisika; Jurnal Teori dan Aplikasi Fisika | 2017
Sintesis Keramik Silika dari Daun Bambu dengan Teknik Sol-Gel dan Karakterisasi pada Suhu Kalsinasi 500 OC, 600 OC, dan 700 OC
Dalam penelitian ini dilakukan ekstraksi dan karakterisasi keramik silika dari bahan dasar daun bambu dengan menggunakan teknik sol-gel. Proses ekstraksi silika ini menggunakan kalium hidroksida dan gelasi menggunakan larutan asam. Sampel selanjutnya dikalsinasi pada suhu 500oC - 700oC dan dikarakte...
Jurnal Teori dan Aplikasi Fisika; Jurnal Teori dan Aplikasi Fisika | 2017