Artikel (180)
Teknologi budidaya ikan bioflok merupakan teknologi terkini untuk mendapatkan hasil ikan yang optimal. Teknologi ini perlu ditransferkan ke kelompok masyarakat guna salah satu usaha untuk peningkatan pendapatan kelompok masyarakat tersebut. Pengabdian kepada masyarakat ini dilaksanakan melalui pen...
Jurnal Pengabdian Fakultas Pertanian Universitas Lampung; Vol. 3 No. 1 (2024): Jurnal Pengabdian Fakultas Pertanian Universitas Lampung Vol 3 No 1, Maret 2024; 40-49 | 2024
Untuk mengembangkan potensi pariwisata di Pekon Teluk Kiluan, masyarakat perlu meningkatkan promosi Kawasan Teluk Kiluan dengan memperhatikan aspek potensi lokal, lingkungan, dan keberlanjutan. Penting juga bagi mereka untuk memahami rencana pengembangan Pekon agar pembangunan dapat berkelanjutan. S...
Jurnal Pengabdian Fakultas Pertanian Universitas Lampung; Vol. 3 No. 1 (2024): Jurnal Pengabdian Fakultas Pertanian Universitas Lampung Vol 3 No 1, Maret 2024; 196-211 | 2024
Sampah menjadi salah satu permasalah umum yang menarik banyak perhatian dari seluruh kalangan karena hingga saat ini masih menjadi permasalahan yang belum dapat ditangani secara baik bahkan menjadi potensi bencana yaitu bencana darurat sampah. Sebagai Langkah mitigasi bencana darurat sampah dapat di...
Jurnal Pengabdian Fakultas Pertanian Universitas Lampung; Vol. 3 No. 1 (2024): Jurnal Pengabdian Fakultas Pertanian Universitas Lampung Vol 3 No 1, Maret 2024; 169-177 | 2024
Tanaman pisang, sebagai salah satu sumber daya alam yang melimpah di Indonesia, selama ini hanya dimanfaatkan sebatas buah, pelepah, dan daunnya, sementara potensi pelepah pisang kurang mendapatkan perhatian yang cukup. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pemanfaatan ekonomis pelepah pisang de...
Jurnal Pengabdian Fakultas Pertanian Universitas Lampung; Vol. 3 No. 1 (2024): Jurnal Pengabdian Fakultas Pertanian Universitas Lampung Vol 3 No 1, Maret 2024; 178-188 | 2024
: Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat dengan topik Penyuluhan Tatalaksana Usaha Kelanting Kelompok Wanita Tani Plamboyan Desa Rejomulyo, Kecamatan Palas Lampung Selatan bertujuan memperbaiki tatalaksana sitem produksi kelanting ubi kayu. Target yang diharapkan adalah setelah kegiatan pen...
Jurnal Pengabdian Fakultas Pertanian Universitas Lampung; Vol. 3 No. 1 (2024): Jurnal Pengabdian Fakultas Pertanian Universitas Lampung Vol 3 No 1, Maret 2024; 189-195 | 2024
Sumber daya manusia yang antusias pada dunia peternakan tidak dilahirkan secara tiba-tiba, tetapi perlu ada usaha yang harus dilakukan. Salah satu usaha tersebut adalah pengenalan dan edukasi terkait dunia peternakan unggas kepada generasi muda pada saat anak usia dini. Pengenalan ternak ayam, khusu...
Jurnal Pengabdian Fakultas Pertanian Universitas Lampung; Vol. 3 No. 1 (2024): Jurnal Pengabdian Fakultas Pertanian Universitas Lampung Vol 3 No 1, Maret 2024; 30-39 | 2024
Selama pengolahan buah kakao menjadi biji kakao kering akan dihasilkan limbah pulpa kakao yang selama ini belum termanfaatkan oleh petani. Semakin meningkatnya produksi biji kakao, mengakibatkan semakin meningkatnya limbah pulpa kakao yang terbuang. Kegiatan pengabdian ini bertujuan memberikan...
Jurnal Pengabdian Fakultas Pertanian Universitas Lampung; Vol. 3 No. 1 (2024): Jurnal Pengabdian Fakultas Pertanian Universitas Lampung Vol 3 No 1, Maret 2024; 76-82 | 2024
Penyuluhan mengenai introduksi bibit ayam unggul dan manfaatnya serta inovasi teknologi pengolahan hasil ternak berupa pembuatan nuget sehat menjadi bagian krusial dalam pengembangan kawasan binaan Universitas Lampung (Unila) di Sentra Produksi Pangan di Pekon Wonosari, Kecamatan Gadingrejo, Kabupat...
Jurnal Pengabdian Fakultas Pertanian Universitas Lampung; Vol. 3 No. 1 (2024): Jurnal Pengabdian Fakultas Pertanian Universitas Lampung Vol 3 No 1, Maret 2024; 18-29 | 2024
Tim Pengabdian Kepada Masyarakat memberikan solusi melalui edukasi kepada peternak melalui penyuluhan dan pelatihan dalam rangka mendukung tercapainya pencapaian SDGs poin 2 di Indonesia untuk mengakhiri kelaparan, mencapai ketahanan pangan dan nutrisi yang lebih baik dan mendukung pertanian berkela...
Jurnal Pengabdian Fakultas Pertanian Universitas Lampung; Vol. 3 No. 1 (2024): Jurnal Pengabdian Fakultas Pertanian Universitas Lampung Vol 3 No 1, Maret 2024; 1-17 | 2024
Desa Argopeni, Kecamatan Sumberejo, Kabupaten Tanggamus berpotensi untuk pengembangan hewan ternak. Sejauh ini limbah kotoran ternak belum dimanfaatkan dan mengganggu lingkungan, sementara petani memerlukan bahan organik untuk kesehatan tanah yang akan mengefisienkan penggunaan pupuk kimia yang maha...
Jurnal Pengabdian Fakultas Pertanian Universitas Lampung; Vol. 2 No. 2 (2023): Jurnal Pengabdian Fakultas Pertanian Universitas Lampung Vol 2 No 2, September 2023; 146-155 | 2023