Artikel (32)
Asma merupakan penyakit kronik saluran napas yang disebabkan inflamasi dan penyempitan saluran napas yang umumnya reversibel. Penyakit ini menyebabkan gejala sesak napas, mengi, batuk, dan rasa berat di dada. Gejala asma dapat bervariasi dari ringan hingga berat, dan seringkali dipicu oleh beberapa ...
Jurnal Kedokteran Universitas Lampung; Vol. 8 No. 2 (2024); 155-161 | 2024
Trauma wajah kompleks akibat trauma yang melibatkan jaringan sekitar sangat berpengaruh pada kondisi pasien. Trauma kompleks membutuhkan penanganan yang kompleks juga serta memberikan tantangan bagi ahli bedah yang berusaha memenuhi harapan pasien untuk mencapai fungsi dan hasil terbaik. Pemeriksaan...
Jurnal Kedokteran Universitas Lampung; Vol. 8 No. 2 (2024); 149-152 | 2024
Tumor Glomus adalah neoplasma jaringan lunak yang langka dan biasanya jinak. Aparatus glomus (atau badan glomus) adalah bagian dari lapisan dermal kulit dan berperan membantu dalam pengaturan suhu. Tumor glomus mewakili 1 hingga 5% dari semua tumor jaringan lunak di tangan dan jari. Masalah utama tu...
Jurnal Kedokteran Universitas Lampung; Vol. 8 No. 2 (2024); 146-148 | 2024
ariasi genetik individu, termasuk single nucleotide polymorphisms (SNP), memiliki peran penting dalam respons tubuh terhadap nutrisi dan risiko penyakit. SNP dapat memengaruhi metabolisme, sensitivitas, dan preferensi makanan, meskipun tidak secara langsung menyebabkan penyakit. Dalam konteks nutrig...
Jurnal Kedokteran Universitas Lampung; Vol. 8 No. 2 (2024); 142-145 | 2024
Diabetes melitus (DM) tipe 2 merupakan salah satu jenis penyakit yang tidak menular dan dikatagorikan sebagai penyakit metabolik kronis. Sebelumnya DM tipe 2 ini lebih sering ditemukan pada orang dewasa namun kini banyak dialami oleh anak-anak dan remaja. Penyebab peyakit ini dapat terjadi karena pe...
Jurnal Kedokteran Universitas Lampung; Vol. 8 No. 2 (2024); 137-141 | 2024
Konsumsi makanan dan minuman berpemanis buatan pada balita semakin meningkat dan menjadi perhatian serius dalam kesehatan masyarakat. Jenis makanan ini tinggi kalori, gula, dan pemanis tambahan, tetapi rendah nilai gizi, sehingga meningkatkan risiko berbagai masalah kesehatan seperti obesitas, diabe...
Jurnal Kedokteran Universitas Lampung; Vol. 8 No. 2 (2024); 132-136 | 2024
Prediksi adanya peningkatan jumlah penyandang diabetes melitus (DM) oleh Badan Kesehatan Dunia (WHO) menjadi salah satu ancaman kesehatan global. Penyandang DM di Indonesia diprediksi mengalami kenaikan dari 8,4 juta pada tahun 2000 menjadi sekitar 21,3 juta pada tahun 2030. Diabetes dan komplikasin...
Jurnal Kedokteran Universitas Lampung; Vol. 8 No. 2 (2024); 127-131 | 2024
Tiroiditis Hashimoto (TH) merupakan penyakit tiroid autoimun yang ditandai dengan peningkatan volume tiroid, infiltrasi limfosit parenkim, dan adanya antibodi spesifik untuk antigen tiroid. TH menjadi penyebab utama hipotiroidisme di daerah yang cukup yodium di dunia. Secara global, insiden TH menin...
Jurnal Kedokteran Universitas Lampung; Vol. 8 No. 2 (2024); 122-126 | 2024
Penyakit kronis adalah penyakit yang berkembang secara lambat yang dapat menurunkan kualitas hidup. Salah satu yang berhubungan dengan kualitas hidup adalah kohesi sosial. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis hubungan antara kohesi sosial kronis dengan kualitas hidup petani. Penelitian ini meru...
Jurnal Kedokteran Universitas Lampung; Vol. 8 No. 2 (2024); 90-93 | 2024
Penyakit kronis adalah penyakit yang berkembang secara lambat yang dapat menurunkan kualitas hidup. Salah satu yang berhubungan dengan kualitas hidup adalah sikap terhadap pencegahan penyakit. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis hubungan antara sikap terhadap pencegahan penyakit kronis dengan ...
Jurnal Kedokteran Universitas Lampung; Vol. 8 No. 2 (2024); 86-89 | 2024