Artikel dari Penerbit "Faculty of Mathematics and Natural Sciences - Universitas Lampung"

Ditemukan 139 artikel.


Optimalisasi Budidaya Kambing melalui Sosialisasi Manajemen Peternakan, Penerapan Biosekuriti Tiga Zona dan Aplikasi Bilik Desinfeksi

Oleh: Sirat, Muhammad Mirandy Pratama, Qisthon, Arif , Ermawati, Ratna

Kelompok Ternak PERKASA sebagai mitra kegiatan pengabdian belum menerapkan biosekuriti tiga zona dan kegiatan desinfeksi untuk mencegah infeksi penyakit masuk kedalam area peternakan. Rangkaian kegiatan PKM pada Juni-Agustus 2024 meliputi: 1) Sosialisasi dan diskusi; 2) Penerapan biosekuriti tiga zo...

Sumber: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (JPKM) TABIKPUN; Vol. 6 No. 1 (2025); 35-50

Pendampingan Sharing Experiences Dan Psikoedukasi Untuk Optimalisasi Tumbuh Kembang Anak Cerebral Palsy di Lampung

Oleh: Vahlia, Ira, Sholiha, Sangidatus , Pranoto, Hadi

Anak Cerebral Palsy (CP) memerlukan perhatian khusus dan dukungan dari dari orang tua, tetapi sering mengalami kesulitan karena minimnya pengetahuan yang dimiliki. Kurangnya perhatian dan dukungan menjadi salah satu masalah utama. Oleh karena itu tim pengabdi melakukan pendampingan sharing experienc...

Sumber: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (JPKM) TABIKPUN; Vol. 6 No. 1 (2025); 91-100

Pembelajaran Koordinat Kartesius dengan Menggunakan Pixel Art untuk Siswa Sekolah Dasar

Oleh: 'Aliyah, Dheva Ufiz, Alfiana, Shinta Nur, Alhusna, Lathifatul Inayah

Pembelajaran koordinat kartesius merupakan salah satu materi dasar dalam matematika yang diajarkan di sekolah dasar. Pembelajaran koordinat kartesius dapat dilakukan dengan banyak cara. Pengabdian yang kami lakukan, memberikan alternatif pembelajaran mengenai koordinat kartesius. Alternatif pembelaj...

Sumber: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (JPKM) TABIKPUN; Vol. 6 No. 1 (2025); 81-90

Aplikasi Bahan Aktif Daun Sereh Wangi Pada Sabun Cair Produksi UMKM Manja Desa Rejomulyo

Oleh: Satria, Heri, Nurhasanah, Nurhasanah, Juliasih, Ni Luh Gede Ratna

Pendampingan pembuatan sabun cuci piring pada UMKM MANJA di Desa Rejomulyo bertujuan untuk meningkatkan kapasitas produksi dan kualitas produk lokal ramah lingkungan serta pemanfaatan sereh wangi yang tersedia di lingkungan sekitar. Pendampingan mencakup pelatihan teknik produksi yang tepat, pemaham...

Sumber: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (JPKM) TABIKPUN; Vol. 6 No. 1 (2025); 101-110

Pentingnya Peran Permesinan dalam Pengembangan Produk Olahan Buah Pala di Desa Pesawaran Indah

Oleh: Hasymi, Zulhendri, Lubis, Asnawi, Suudi, Ahmad

Buah pala (Myristica fragrans) di Desa Pesawaran Indah, Kabupaten Pesawaran, umumnya hanya dijual secara gelondongan, bahkan daging buah pala terkadang dianggap sebagai limbah. Pada masa lalu daging buah pala diolah menjadi manisan pala, namun tidak berlanjut. Agar potensi pala di Desa Pesawaran Ind...

Sumber: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (JPKM) TABIKPUN; Vol. 6 No. 1 (2025); 111-120

Penerapan Aplikasi KarateProMatch pada Turnamen Bupati Cup Kabupaten Tulang Bawang Barat

Oleh: Pulungan, Wahyu Aji, Allwine, Allwine

Karate adalah olahraga beladiri yang cukup populer di Indonesia. Disamping banyaknya dojo untuk berlatih, banyaknya turnamen karate merupakan bukti meningkatnya minat masyarakat terhadap olahraga ini. Pengabdian masyarakat ini mengimplementasikan aplikasi KarateProMatch untuk meningkatkan efisiensi ...

Sumber: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (JPKM) TABIKPUN; Vol. 6 No. 2 (2025); 145-154

Pembuatan Nugget Daging Ayam Ras Petelur Afkir (Darpa) oleh PKK Desa Teladan

Oleh: Suningsih, Nining, Nur’aini, Nur’aini, Hakim, Muhammad

Daging ayam ras petelur telah menjadi sumber protein hewani bagi masyarakat. Namun, tekstur daging yang keras dan alot serta berbau amis, menjadi kelemahanan daging ayam ras petelur afkir, sehingga diperlukan pengolahan khusus. PKK Desa Teladan sebagai khalayak sasaran, belum memiliki keterampilan p...

Sumber: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (JPKM) TABIKPUN; Vol. 6 No. 2 (2025); 129-136

Pemberdayaan KWT Srikandi dalam Budidaya Pisang Unggul Hasil Kultur Jaringan di Desa Pace Kabupaten Jember

Oleh: Sari, Vega Kartika, Sa’diyah, Halimatus, Rusdiana, Riza Yuli

Pisang merupakan komoditas hortikultura strategis di Indonesia yang berpotensi ekonomi tinggi, namun belum sepenuhnya dimanfaatkan petani kecil di pedesaan. Salah satu kendala utamanya terbatasnya akses terhadap bibit unggul yang sehat dan seragam. Kegiatan pengabdian ini bertujuan memberdayakan Kel...

Sumber: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (JPKM) TABIKPUN; Vol. 6 No. 2 (2025); 137-144

Peningkatan Kemandirian Orang Tua melalui Stimulasi Motorik Head-Centered pada Anak Cerebral Palsy

Oleh: Sholiha, Sangidatus, Khasanah, Al Um Aniswatun, Vahlia, Ira

Keterlambatan tumbuh kembang anak dengan cerebral palsy (CP) yang berdampak pada kemampuan motorik kasar dan halus. Tujuannya meningkatkan pengetahuan, keterampilan, dan kesiapan orang tua melalui pendampingan latihan motorik kasar berbasis Stimulasi Motorik Head-Centered. Metode pelaksanaan meliput...

Sumber: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (JPKM) TABIKPUN; Vol. 6 No. 2 (2025); 121-128