Penerbit: Jurusan Pendidikan Bahasa dan Seni, FKIP Universitas Lampung
Menampilkan semua artikel dari penerbit ini.
Ditemukan 74 artikel.
PELATIHAN MEMIMPIN LAGU DENGAN METODE HAND SIGN KODALY BAGI GURU PAUD DI-KOTA BANDAR LAMPUNG
Oleh: Tejapermana, Prisma, Hidayatullah, Riyan, Hasyimkan, Hasyimkan
Kegiatan belajar di PAUD menitikberatkan pada upaya pengoptimalan perkembangan potensi Anak Usia Dini (AUD). Pembelajaran di PAUD seringkali menggunakan lagu sebagai media ajarnya, selain karena materi ajar di PAUD berbasis tema, pembelajaran yang disampaikan guru pun haruslah menyenangkan, maka har...
Sumber: Education, Language, and Arts: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat; Vol. 3 No. 2, September (2024): Education, Language, and Arts: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat; 164--169
PENINGKATAN KOMPETENSI PROFESIONAL DALAM MERENCANKAN PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS BERBASIS TPACK UNTUK GURU BAHASA INGGRIS DI SMP DI KECAMATAN TELUK PANDAN, KAB. PESAWARAN MELALUI KEGIATAN MGMP
Oleh: Sutarsyah, Cucu, Yufrizal, Hery, Kadaryanto, Budi
Pengabdian ini dilaksanakan di Kecamatan Teluk Pandan, Kab.Pesawaran dan peserta melibatkan sekitar 20 orang guru Bahasa Inggris yang berasal dari SMP di Kecamatan Teluk Pandan, dan sekitarnya. Sekolah ini tergabung dalam Sub-Rayon Teluk Pandan. Kegiatannya dilaksanakan di SMPN 25, Teluk...
Sumber: Education, Language, and Arts: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat; Vol. 3 No. 2, September (2024): Education, Language, and Arts: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat; 175--178
PELATIHAN MEMBUAT MEDIA PEMBELAJARAN YANG AKTIF DAN EFEKTIF BAGI GURU SMA DI SMA YP UNILA
Oleh: Riyantika, Fajar, Munifatullah, Feni, Shafwati, Dian
Permasalahan yang dihadapi oleh sebagian besar guru adalah masih terbatasnya pengetahuan dan kemampuan guru dalam menciptakan dan menerapkan pengajaran yang aktif dan juga efektif. Selama ini, guru-guru masih mengajar dengan metode konvensional dengan metode yang kurang memberikan waktu pada siswa u...
Sumber: Education, Language, and Arts: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat; Vol. 3 No. 2, September (2024): Education, Language, and Arts: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat; 170--174
Sosialisasi Bijak Dalam Menggunakan Media Sosial di Pondok Pesantren Al-Qolbi
Oleh: Purborini, Vivi Sylvia, Suryaningsih, Suryaningsih, Kasmin, Kasmin
Sosialisasi bijak dalam bermedia sosial bukan hanya tentang cara menggunakan platform tersebut, tetapi juga mengenai pembentukan karakter dan etika yang baik di dunia maya. Melalui sosialisasi yang efektif, santri dapat belajar untuk membedakan konten yang bermanfaat dari yang merugikan, berinteraks...
Sumber: Education, Language, and Arts: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat; Vol. 3 No. 2, September (2024): Education, Language, and Arts: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat; 188--193
OPTIMALISASI MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS KECERDASAN BUATAN (AI) UNTUK MENINGKATKAN KOMPETENSI GURU
Oleh: Riadi, Bambang, Hidayatullah, Riyan
The use of artificial intelligence (AI)-based applications has become very massive. Many educational platforms have created various applications designed to improve the learning experience, personalize education, and streamline administrative tasks, including in compiling teaching materials for stud...
Sumber: Education, Language, and Arts: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat; Vol. 3 No. 2, September (2024): Education, Language, and Arts: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat; 208--217
PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS MODUL AJAR TEKS REPORT BAHASA INGGRIS BERDASARKAN KURIKULUM MERDEKA BAGI CALON GURU DAN GURU BAHASA INGGRIS DI LAMPUNG
Oleh: Nurweni, Ari, Sukirlan, Muhammad, Mahpul, Mahpul
Teaching modules are learning tools consisting of objectives, activity plans, teaching media, and assessments that serve as guidelines for teachers. The specific aim of this community service is that the participants, that is, prospective teachers and English teachers, can write teaching modules for...
Sumber: Education, Language, and Arts: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat; Vol. 3 No. 2, September (2024): Education, Language, and Arts: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat; 200--207
PROGRAM PEMBAGIAN BIBIT TANAMAN DALAM UPAYA MENINGKATKAN PEREKONOMIAN MASYARAKAT DI JORONG SIKABAU, RANAH KOTO TINGGI, KECAMATAN KOTO BALINGKA, KABUPATEN PASAMAN BARAT
Oleh: Faza, Amrar, Putri Lubis, Rizka, Ridwandi, Ridwandi
The Community Service Program (KKN) of STAIN Madina held in Jorong Sikabau, Ranah Koto Tinggi, Koto Balingka District, West Pasaman Regency, aims to overcome the problem of lack of land utilization in the area. The majority of the population of Jorong Sikabau depends on oil palm plantations, but the...
Sumber: Education, Language, and Arts: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat; Vol. 3 No. 2, September (2024): Education, Language, and Arts: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat; 179--187
PELATIHAN PENULISAN KARYA ILMIAH BAGI MAHASISWA PPGPRAJABATAN MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA
Oleh: Agustina, Eka Sofia, Putri, Ayu Setiyo, Prasetyo, Heru
The Scientific Writing Training for Pre-Service Teacher Education Students in the Indonesian Language Subject aims to enhance participants' writing skills and understanding in composing high-quality scientific papers. This activity was conducted over four days at Building C, FKIP Universitas Lampung...
Sumber: Education, Language, and Arts: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat; Vol. 3 No. 2, September (2024): Education, Language, and Arts: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat; 194--199
MENINGKATKAN KESADARAN HUKUM TENTANG HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL BAGI KELOMPOK PENGRAJIN ANYAMAN
Oleh: Purborini, Vivi Sylvia, Suryaningsih, Harsanti, Tikka Dessy
The aim of community service in the woven craftsmen's group regarding Intellectual Property Rights is to increase village community understanding and awareness of intellectual property rights, as well as encourage the implementation of intellectual property rights protection in the woven craftsmen's...
Sumber: Education, Language, and Arts: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat; Vol. 4 No. 1 (2025): Education, Language, and Arts: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat; 82--87
EKSISTENSI IBU-IBU PKK DI MEDIA SOSIAL DALAM USAHA MENINGKATKAN PEMBANGUNAN DI DESA TANJUNG TAMBAK BARU
Oleh: Sari, Dea Eqlima, Maharani, Dwi
This study aims to explore the existence of PKK mothers on social media as an effort to enhance development in Tanjung Tambak Baru Village. By utilizing social media, PKK mothers strive to accelerate information dissemination, strengthen community relationships, and support various village developme...
Sumber: Education, Language, and Arts: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat; Vol. 4 No. 1 (2025): Education, Language, and Arts: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat; 01--12