Artikel (353)
Desa Batu Balak adalah desa yang terletak di Kecamatan Rajabasa, Kabupaten Lampung Selatan, berjarak 100 km dari Universitas Lampung (UNILA). Lokasi Desa Batu Balak yang berada di dekat Selat Sunda, dilewati sungai di bagian timur desa dan topografi yang memiliki nilai elevasi maksimal setinggi 30 m...
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan; Vol. 8 No. 3 (2024); 174-178 | 2024
Aksesori adat Lampung yang diproduksi oleh industri rumahan di Bandar Lampung tidak hanya berperan dalam memenuhi kebutuhan ekonomi, tetapi juga berkontribusi dalam melestarikan budaya masyarakat Lampung. Namun, munculnya industri di luar Lampung yang memproduksi aksesori serupa, didukung oleh tekno...
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan; Vol. 8 No. 3 (2024); 170-173 | 2024
Tujuan pengabdian ini adalah memberikan pemahaman dan peningkatan kapasitas kepala desa dan perangkat desa dalam program Smart Village untuk mewujudkan desa mandiri, maju dan sejahtera di Desa Margodadi Kecamatan Jati Agung Kabupaten Lampung Selatan. Metode yang digunakan adalah dengan pelatihan dan...
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan; Vol. 8 No. 3 (2024); 162-169 | 2024
Sosialisasi Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2014 tentang Keinsinyuran kepada Pemerintah Daerah Pesawaran dirancang untuk mengatasi minimnya pemahaman dan pelaksanaan Undang-Undang Keinsinyuran (UU) di kalangan pemerintah daerah tersebut. Kurangnya pemahaman ini berpotensi menyebabkan praktik teknik yan...
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan; Vol. 8 No. 3 (2024); 199-202 | 2024
Pelatihan teknologi mikrokontroler berbasis Arduino bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan siswa di SMA Darma Bangsa Bandar Lampung. Saat ini, pemahaman dan penerapan teknologi mikrokontroler di kalangan siswa masih terbatas, yang menghambat kemampuan mereka untuk terlibat dalam p...
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan; Vol. 8 No. 3 (2024); 151-156 | 2024
Kegiatan pengabdian ini bertujuan meningkatkan kemampuan Siswa dan Siswi SMAN 2 Kota Agung untuk mengelola sampah plastik menjadi suatu produk yang lebih bermanfaat. Selain untuk meningkatkan nilai tambah sampah plastik, upaya ini juga bertujuan untuk mengatasi masalah kebersihan lingkungan, s...
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan; Vol. 8 No. 3 (2024); 146-150 | 2024
Pekarangan Pangan Lestari (P2L) adalah kegiatan yang dilaksanakan oleh kelompok masyarakat yang secara bersama-sama mengusahakan lahan pekarangan sebagai sumber pangan secara berkelanjutan untuk meningkatkan ketersediaan, aksesibilitas, dan pemanfaatan, serta pendapatan. Tanaman yang ditanam di peka...
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan; Vol. 8 No. 3 (2024); 157-161 | 2024
Desa Suak adalah salah satu Desa yang terletak di Kecamatan Sidomulyo, Kabupaten Lampung Selatan yang terdiri dari 8 Dusun yaitu Dusun Pematang Balik, Dusun Cukuh Mutun, Dusun Labuhan, Dusun Buatan, Dusun Kelapa Tiga, Dusun Tanjung Baru, Dusun Bukit Barisan dan Dusun Ciliwak. Desa Suak lokasinya&nbs...
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan; Vol. 8 No. 3 (2024); 193-198 | 2024
Pupuk organik cair (POC) adalah pupuk cair hasil fermentasi dengan bahan limbah organik hasil pertanian dan limbah organik rumah tangga dan dibantu dengan EM4, pupuk ini merupakan salah satu inovasi bagi masyarakat yang ketergantungan terhadap pupuk kimia yang memiliki harga yang cukup mahal. Kandun...
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan; Vol. 8 No. 3 (2024); 188-192 | 2024
Akhir-akhir ini kekerasan seksual terhadap siswa-siswi di Indonesia semakin meningkat yang menimbulkan kekhawatiran banyak pihak terlebih para siswa-siswi itu sendiri. Banyak siswa belia yang menjadi korban atas kejahatan dan kebejatan yang dilakukan oleh pelaku criminal kekerasan seksual. Tidak han...
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan; Vol. 8 No. 2 (2024); 100-108 | 2024