Penerbit: LPPM Universitas Lampung
P-ISSN:
E-ISSN: 2550-1089
DOI: https://doi.org/10.23960
Fakultas Teknik Umum Arsitektur
Artikel (51)
PENDAMPINGAN PENINGKATAN PENGETAHUAN PENGELOLAAN SUMBER DAYA AIR DI DESA BAYASA JAYA, KECAMATAN WAY KHILAU, KABUPATEN PESAWARAN
Air bersih merupakan kebutuhan dasar masyarakat dan masyarakat desa umumnya memiliki akses yang kurang terhadap sumber daya air bersih.  Kegiatan pendampingan ini dilaksanakan  di Desa Bayas Jaya, Kecamatan Way Khilau, Kabupaten Pesawaran.  Pengabdian ini bertujuan untuk meningkatkan ...
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan; Vol. 4 No. 1 (2020); 34-42 | 2020
Peningkatan Partisipasi Masayarakat pada Studi Pemetaan Partisipatif dalam Pembuatan Jalur Evakuasi Bencana Tsunami di Desa Wisata Pagar Jaya
Desa wisata Pagar Jaya memiliki beberapa obyek geowisata yang sangat menarik untuk dikunjungi seperti: Dinding Dasit, Pantai T. Indah, Pantai T. Hantu, dan Batu Wayang. Semua obyek geowisata tersebut berada di area pesisir dan sangat rentan terhadap ancaman bencana tsunami. Nilai penting dari proses...
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan; Vol. 4 No. 1 (2020); 43-48 | 2020
PEMBERDAYAAN IBU RUMAH TANGGA MELALUI PELATIHAN EKONOMI KREATIF: PRODUKSI DAN PEMASARAN PRODUK RAJUTAN
Masih banyaknya perempuan yang tidak bekerja membuat perempuan hanya mengandalkan pendapatan dari suami sebagai kepala keluarga. Kegiatan ini bertujuan untuk memberdayakan perempuan untuk meningkatkan ekonomi keluarga melalui pelatihan pembuatan dan pemasaran produk rajutan. Tujuan kegiatan pelatiha...
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan; Vol. 4 No. 1 (2020); 11-13 | 2020
PENINGKATAN NILAI EKONOMIS LIMBAH PRODUKSI JAMUR MERANG MENJADI BRIKET SEBAGAI SUMBER ENERGI ALTERNATIF DI DESA BAYUR KECAMATAN RAJABASA
The paddy straw mushroom  is one type of  mushrooms that begin to be developed in the village of Bayur. They cultivate the paddy straw mushroom because the commodity, can make a lot of money in the market,  the maintenance are relatively easy and cheap with the price quite beneficial....
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan; Vol. 4 No. 1 (2020); 28-33 | 2020
PEMBERDAYAAN WANITA TANI MELALUI PENENTUAN HARGA POKOK PRODUKSI, PENGEMASAN DAN PEMASARAN GULA AREN DI KECAMATAN BATU BRAK LAMPUNG BARAT
Kecamatan Batu Brak merupakan salah satu kecamatan penghasil gula aren di lampung barat.  Produksi gula aren yang terus meningkat membuktikan bahwa gula aren lampung barat semakin diminati oleh khalayak ramai.  Namun sayangnya sistem perhitungan harga pokok produksi yang masih tradisional,...
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan; Vol. 4 No. 1 (2020); 6-10 | 2020
PEMANFAATAN AIR DATARAN TINGGI DI DESA BATU KERAMAT KECAMATAN KOTA AGUNG TIMUR, TANGGAMUS LAMPUNG: PEMANFAATAN AIR DATARAN TINGGI
Desa Batu Keramat Kecamatan Kota Agung Timur, Kabupaten Tanggamus Propinsi Lampung, terletak pada daerah dataran tinggi.  Masyarakatnya memiliki mata pencaharian 60% bertani dan berternak.  Jenis usaha yang mereka lakukan ini sangat prospek untuk ditingkatkan, karena potensi air dari datar...
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan; Vol. 4 No. 1 (2020); 49-54 | 2020
PELATIHAN PENULISAN KARYA TULIS ILMIAH BAGI GURU SMK MUHAMMADIYAH
Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah secara khusus ditujukan kepada guru-guru Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Muhammadiyah Provinsi Lampung, yang secara umum perlu ditingkatkan pengetahuan dan kemampuannya dalam menulis artikel ilmiah yang merupakan salah satu unsur penting dalam  p...
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan; Vol. 4 No. 1 (2020); 66-71 | 2020
PENINGKATAN KUALITAS HIDUP SEHAT DAN PENCEGAHAN PENYAKIT BERBASIS LINGKUNGAN MELALUI PELATIHAN KADER DAN REMAJA SERTA PERBAIKAN SARANA SANITASI
Permasalahan kesehatan di masyarakat semakin kompleks. Permasalahan penyakit menular belum terselesaikan, sudah makin marak penyakit tidak menular. Permekes RI No. 36 tahun 2016 pasal 1 menyebutkan bahwa Penyelenggaraan Program Indonesia Sehat dengan Pendekatan Keluarga. Desa II Sukasari Desa Sukada...
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan; Vol. 4 No. 1 (2020); 55-59 | 2020
APLIKASI METODE PEWARNAAN SECARA ALAMI PADA HOME INDUSTRY BATIK KHAS LAMPUNG DI KEMILING, BANDAR LAMPUNG
Batik Indonesia telah ditentukan sebagai salah satu warisan dunia (world heritage) oleh UNESCO. Momen penetapan batik sebagai warisan budaya dunia dari Indonesia ini, dimanfaatkan secara maksimal oleh para perajin batik di seluruh penjuru Nusantara, tidak terkecuali perajin batik di Bandar Lampung. ...
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan; Vol. 4 No. 1 (2020); 78-82 | 2020
PELATIHAN DAN PENDAMPINGAN HOME INDUSTRI KELOMPOK PKK DESA FAJAR BARU: PEMBUATAN DETERGEN CAIR
Desa Fajar Baru Kecamatan Jati Agung walaupun bukan sebagai daerah pusat industri, tetapi Desa ini mempunyai akses yang strategis dengan lembaga pendidikan dan pusat bisnis. Kedekatan dengan lembaga pendidikan SLTA, PTN maupun PTS serta dengan pusat bisnis, yakni pasar tradisional, minimarket dan ku...
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan; Vol. 4 No. 1 (2020); 72-77 | 2020