Artikel Pilihan Acak - Portal Jurnal

Total ditemukan 18486 artikel.


An Analysis of Senior High School Students’ Difficulties in Learning Historical Recount Text

Oleh: Fidianingsih, Ambar, Muhtadi, Ali

Abstract: An Analysis of Senior High School Students’ Difficulties in Learning Historical Recount Text. Objectives: This study described the senior high school students’ difficulties while learning historical recount text in English class and analyzed the causes of their difficulties. Methods: T...

Penerbit: FKIP Universitas Lampung • Publikasi: 26 August 2021

UJI EFEKTIVITAS PUPUK ORGANONITROFOS DAN KOMBINASINYA DENGAN PUPUK ANORGANIK TERHADAP PERTUMBUHAN, SERAPAN HARA, DAN PRODUKSI TANAMAN KACANG HIJAU ( Phaseolus radiatus L.) PADA TANAH ULTISOL NATAR

Oleh: Sakinata, Untung, Yafizham, Yafizham, Lumbanraja, Jamalam

Permasalahan dalam pengelolaan tanaman kacang hijau di tingkat petani antara lain produktivitas yang masih rendah. Intensifikasi pertanian merupakan salah satu cara yang tepat dilakukan untuk meningkatkan hasil pertanian dengan mengoptimalkan lahan yang sudah ada diantaranya dengan pemupukan.  Pupu...

Penerbit: Departement of Agrotechnology, Agriculture Faculty, Universitas Lampung • Publikasi: 31 January 2015

Optimizing Nitrogen Fertilizer for Wheat Production in Moisture-Deficit Areas of Northern Ethiopia

Oleh: Sebnie, Workat, Melak, Ewunetie, Esubalew, Tilahun

Depleting soil nutrients is among the significant factors affecting production and productivity in Ethiopia. From the nutrients, nitrogen is the most yield-limiting, which governs wheat production. Therefore, the study was conducted to examine the effect of nitrogen on the yield and yield components...

Penerbit: UNIVERSITY OF LAMPUNG • Publikasi: 25 March 2024

INDICATION OF SEA WATER INTRUSION AS ONE OF THE IMPACT OF SEA LEVEL RISE (CASE STUDY OF TUBAN REGENCY)

Oleh: Joesidawati, Marita Ika

Dampak kenaikan permukaan air laut (sea level rise/SLR)  di pesisir Kabupaten Tuban diprediksi terbagi menjadi 3 kelompok yaitu kemunduran garis pantai, penggenangan, dan intrusi air laut.   Untuk mengetahui gejala intrusi air laut yang terjadi di pesisir Kabupaten Tuban ini diperlukan  pemetaan...

Penerbit: Jurusan Perikanan dan Kelautan • Publikasi: 10 November 2017

Penyuluhan dan Diskusi Tata Laksana COVID-19, Isolasi Mandiri dan Jenis Vaksinasi Bagi Ibu Rumah Tangga di PT. Gunung Madu Plantation, Lampung

Oleh: Wibowo, Adityo

COVID-19 di Indonesia, khususnya di Provinsi Lampung, angka kesakitan dan kematiannya masih cenderung tinggi. Peningkatan angka penularan dan kematian muncul akibat kurangnya ketaan terhadap protokol kesehatan dan rendahnya angka vaksinasi. Kesulitan mendapatkan perawatan rumah sakit akibat keterbat...

Penerbit: FK Unila • Publikasi: 15 February 2022

Pengaruh Pemberian Ekstrak Etanol Rimpang Lengkuas (Alpinia galangal L.Willd) Terhadap Gambaran Histopatologi Ginjal Mencit Jantan (Mus musculus L.) yang Diinduksi oleh Monosodium Glutamat (MSG)

Oleh: Muhartono, Muhartono, Imanto, Mukhlis, Dewi, Nadia Rosmalia

Monosodium Glutamat (MSG) adalah garam natrium glutamat yang digunakan sebagai penambah rasa. Menurut Riset Kesehatan Dasar tahun 2013 sekitar 77,3%. MSG dikonsumsi masyarakat Indonesia. MSG dapat membentuk radikal bebas sehingga menyebabkan kerusakan organ-organ tubuh salah satunya organ ginjal man...

Penerbit: Fakultas Kedokteran • Publikasi: 21 May 2018